Pengajuan Permohonan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) dapat diajukan melalui SimBG pada https://simbg.pu.go.id |Selamat Datang Di DPMPTSP Kota Palembang. |Melayani Dengan Hati Melayani Sepenuh Hati |Untuk Perizinan SDM Kesehatan dan Sarana Kesehatan dapat mengajukan Permohonan Izin melalui https://sipperi.palembang.go.id secara Online

Kunjungan Kerja (Kunker) Sekretaris DPMPTSP Kabupaten Banyuasin

DPMPTSP Kota Palembang yang diwakili oleh Kepala Bidang Pengaduan, Kebijakan dan Pelaporan Layanan DPMPTSP Kota Palembang, Ibu Citra Martikalini, S.STP., M.Si menerima kunjungan kerja dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Banyuasin ke DPMPTSP Kota Palembang dalam hal ini diwakili oleh Sekretaris DPMPTSP Kab. Banyuasin, Bpk. Deddy Alfian, S.KM., M.Kes didampingi oleh Kepala Bidang Perizinan Jasa Usaha DPMPTSP Kab. Banyuasin, Bpk. M. Rohamsi Oktaryadi, S.Ag., M.Si. Kunjungan dalam rangka study tiru perihal Penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Palembang.

Kamis, 15 Oktober 2020. (ira)